cara masuk ke halaman login wifi di Android - Naxtor Tech
News Update
Loading...

Selasa, 02 Februari 2016

cara masuk ke halaman login wifi di Android

Hai,sobat kali ini saya akan membahas bagaimana cara masuk ke halaman login wifi dan router.Pasti sobat ingin memasuki halaman login tersebut tapi tidak tau caranya karena mungkin ingin mengganti password,mengubah setinggs,merubah IP,dll.Berikut caranya.




caranya:
1.Buka Browser anda
  -Ketik "192.168.1.1" atau "192.168.1.254" di kolom url browser anda.
  -Maka akan muncul halaman Login dengan harus memasuki"User" dan "password"
    maka anda harus memasukinya.







User-password Default Halaman login:
[USER]-[PASSWORD]
user-admin
user-user
admin-user
admin-admin
^Default User-password halaman login wifi dan router.

Sangat mudah bukan?tapi anda perlu user-password nya untuk login.

KET= 192.168.1.1 dan 192.168.1.254 adalah IP default Gateway jadi jika IP default Gateway nya bukan 192.168.1.1 dan 192.168.1.254 maka anda harus mengeceknya jika di windows menggunakan Command Promt dan mengetikkan "ipconfig"




sekian dari artikel cara masuk ke halaman login wifi di Android.


Share with your friends

2 komentar

Berkomentar yang relavan, tidak diperbolehkan menyebarkan link.

Notification
Terima kasih telah berkunjung !.
Done